Pertumbuhan dan Perkembangan
1.
Pertumbuhan : Pertambahan ukuran, volume, massa dan
jumlah sel
2.
Perkembangan : Proses pendewasaan makhluk hidup
3.
Perkecambahan :
a)
Proses
Perkecambahan
Imbibisi → biji membesar → Aktivasi Giberelin & Amilase → merangsang aleuron u mensintesis hormon
amilase-protease → Oksidasi Endosperma menjadi ATP/Hormon/Enzim → Reproduksi Sel → Testa Pecah → Bertunas/ Menghasilkan Lembaga.
amilase
= mengubah amilum menjadi glukosa
protease
= mengubah protein menjadi asam amino
b)
Lembaga Hasil
Perkecambahan disebut Plantula, membentuk
·
Radikula : akar lembaga
·
Kaulikulus : batang lembaga
·
Kotiledon : daun lembaga
c)
Macam
perkecambahan
1)
Epigeal
·
kotiledon diatas
tanah
·
hipokotil >
epikotil
·
banyak pada
tumbuhan dikotil
2)
Hipogeal
·
kotiledon didalam
tanah
·
hipokotil <
epikotil
·
banyak pada
tumbuhan monokotil
4.
Pertumbuhan Primer :
a)
Pada Akar & Batang :
5.
Pertumbuhan Sekunder :
a)
Pada Akar :
b)
Pada Batang :
6.
Teori Pertumbuhan :
a)
Histogen :
·
oleh Hanstein
·
bahwa setiap titik
tumbuh batang & akar terdiri atas lapisan sel
·
yang terdiri dari
:
ü Plerom (pusat), membentuk empulur dan jaringan pengangkut
primer
ü Dermatogen (luar), membentuk epidermis
ü Periblem (diantara), membentuk korteks (jaringan kulit kayu)
b)
Tunika-Korpus :
·
oleh Schmidt
·
bahwa titik tumbuh
batang tumbuhan terdiri atas 2 zona yang terpisah susunannya
·
yang terdiri dari
:
ü Tunika (luar), membentuk jaringan primer
ü Korpus (pusat), menebal
7.
Faktor-Faktor yang mempengaruhi Pertumbuhan :
o Eksternal :
Suhu, Cahaya, Air, Mineral, Kelembaban, Oksigen
o Internal :
DNA/ Gen & Hormon
a)
Macam-Macam Unsur
Makro dan Unsur Mikro
·
Unsur Makro : unsur yang diperlukan tumbuhan dalam jumlah
banyak
Contoh :
C,O,H,N,S,K,Ca,P,Mg.
·
Unsur Mikro : unsur yang diperlukan tumbuhan dalam jumlah
sedikit
Contoh : Fe,Co,Cu,Mn,Zn,Cl,Mo,B,Na.
b)
Fotoperiodisme
·
merupakan respon
tumbuhan terhadap lama waktu terang (siang) dan gelap (malam) setiap harinya.
Contoh : respon
pembungaan
c)
Perbedaan &
Contoh Tumbuhan Berhari Panjang, Pendek, Netral
Berhari Panjang
|
Berhari Sedang
|
Berhari Pendek
|
Berhari Netral
|
tanaman yang berbunga jika
mendapatkan lama siang
|
|||
Lebih dari 12 jam tiap harinya
(14-16jam)
|
Kira-kira 12 jam tiap harinya
|
Kurang dari 12 jam tiap harinya
|
Tidak tergantung pada lamanya siang
|
contoh
:
bayam,
gandum, selada, kentang, bit, lobak.
|
contoh
:
kacang,
tebu
|
contoh
:
krisan,
aster, stroberi, ubi jalar, dahlia
|
contoh
:
mawar,
kapas, bunga matahari, tomat, anyelir
|
8.
Macam-Macam Hormon dan Fungsinya :
a)
Auksin :
·
menghambat
pembentukan tunas lateral
·
merangsang cambium
membentuk xylem dan floem
·
paternokarpi
(pembuahan tanpa penyerbukan)
·
mempengaruhi gerak
tropis (tumbuhan bengkok ke arah matahari)
b)
Giberelin :
·
merangsang
perkecambahan
·
merangsang
sintesis Amilase dan Protease
·
mematahkan
dormansi biji
·
merangsang
pembelahan dan pemanjangan sel (dengan auksin)
·
giant plant
c)
Sitokinin :
·
menghambat
dominansi apikal oleh auksin
·
untuk pembelahan
sel
·
merangsang
pertumbuhan kuncup lateral
·
menghambat proses
penuaan daun
·
untuk percabangan
d)
Asam Absisat :
·
merangsang
penutupan stomata (kekurangan air)
·
mempertahankan
dormansi biji
·
menghambat
pertumbuhan dan pembelahan sel
·
mempercepat proses
penuaan daun
e)
Kalin :
·
pembentukan organ
ü kaulokalin – batang
ü rhizokalin – akar
ü filokalin – daun
ü anthokalin – bunga
f)
Asam Traumalin :
·
sebagai hormon luka
g)
Gas Etilen/ Karbit :
·
mempercepat
pematangan buah
·
merangsang penuaan
daun dan pembusukan buah
·
memacu pembungaan
(dengan auksin)
·
menghambat
pertumbuhan akar dan batang (ketika stress)
9.
Lainnya :
a)
Pertumbuhan pada
manusia :
Zigot → Morula → Blastula → Glastula/ tripoblastik →
perkembangan embrio
Pada tahap Glastula
terdiri dari → Ektoderm (kulit,
rambut, syaraf), Endoderm (alat pernapasan & pencernaan), Mesoderm (kecuali
pada ektoderm dan endoderm)
b)
Fungsi Air bagi
tumbuhan :
·
membantu proses
fotosintesis
·
zat pelarut
·
media reaksi kimia
·
menjaga temperatur/
suhu
c)
Unsur Tambahan,
unsur yang diperlukan oleh tumbuhan tertentu (biasanya tumbuhan didaerah
pantai). Contoh : aluminium dan silika
d)
Membungkus buah di
pohon untuk merangsang pertumbuhan buah agar hormon etilen tidak keluar
e)
Fungsi hormon Asam
Absisat berlawanan dengan hormon lainnya
f)
Fitohormon,
keseluruhan hormon pada tumbuhan
g)
Perikambium/
Perisikel, untuk percabangan
h)
Endodermis,
lapisan terluar akar
i)
Floeterma, lapisan
terluar batang
j)
Jaringan yang ada
dalam daerah diferensiasi :
·
Epidermis dibentuk
oleh Protoderm
·
Korteks dibentuk
oleh Meristem Dasar
·
Silinder Pusat
(stele) dibentuk oleh Prokambium
k)
Kambium Gabus
membentuk :
·
keluar membetuk
sel mati/ sel gabus/ felem
·
kedalam membentuk
sel hidup/ felogen
l)
Lentisel,
pori-pori batang untuk pertukaran oksigen
m) Klorosis, peristiwa daun menguning akibat kekurangan
Mg, Fe, Mn, Zn, Cu
·
tipe A : warna
hijau tua/ kebiruan
·
tipe B : hijau
muda/ kekuningan
·
tipe C : hijau
kecoklatan
·
tipe D : hijau
kemerahan